Trayek Resmi Serang-Balaraja Minta Tindak Tegas Trayek Ilegal yang Beroperasi Liar

    Trayek Resmi Serang-Balaraja Minta Tindak Tegas Trayek Ilegal yang Beroperasi Liar

    TANGERANG, - Puluhan sopir pemilik trayek angkutan jurusan Serang-Balaraja berkumpul di depan kantor ORGANDA kabupaten Tangerang, menginginkan trayek ilegal ditindak secara tegas, Selasa, 2/2/2022.

    Wahyudin, (45) selaku koordinator lapangan menerangkan bahwa mobil angkutan umum yang serupa dengan miliknya dengan juga trayek yang serupa banyak ditemui tidak resmi seperti yang dimiliki sejumlah sopir berkumpul hari ini.

    " Kami meminta aparat dan dinas terkait untuk bisa merapihkan dan menindak tegas sejumlah angkutan bodong yang beroperasi di trayek kami, Serang-Balaraja, " tegas Wahyudin.

    Ditambahkannya, banyaknya kejadian kriminalitas yang menggunakan angkutan trayek serupa dipastikan tidak resmi alias BODONG.Dilapangan, aparat kepolisian dari Polresta Tangerang dan Dishub kabupaten Tangerang mengamankan situasi yang kondusif. (J.Sianturi)

    Tangerang Banten
    Johanda Sulaiman Sianturi

    Johanda Sulaiman Sianturi

    Artikel Sebelumnya

    Diusung InfoTerbit Grup, Produk Madalief...

    Artikel Berikutnya

    Hasil Liga Desa Usia 40: Pasir Gadung  Kalahkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"

    Ikuti Kami